SEMESTER 3 :
SOAL 1 Level 1 :
1. Sebutkan nama komponen pada cylinder head, beserta fungsinya ?.
2. Jelaskan proses penekanan batang valve hingga kembali ke posisi semula, jelaskan mulai dari timing gear yg terpasang pada crankshaft sampai ke valve ?.
3. Jelaskan maksud dari TMA Piston & TMB Piston ?
4. Jelaskan yang dimaksud dengan 1 langkah piston ?
5. Ciri ciri katup pada posisi TOP Kompresi adalah ?
6. Berapa ukuran penyetelan celah katup standart dari
a. Motor Bebek / Mesin Horisontal 100-125 cc ?
b. Motor Matic 100-150cc ?
c. Motor Sport / Mesin Vertikal 125-250 cc ?
7. Momen pengencangan baut cylinder head
a. mesin 100 cc adalah ?
b. mesin 110 cc adalah ?
c. mesin 125 cc adalah ?
d. mesin 150 cc adalah ?
e. mesin 200-250cc adalah ?
8. Maksud dari istilah buring dan piston oversize : (0), (25), (50), (75), (100) adalah ?
9. Komponen yang berfungsi untuk menekan timing chain agar tetap kencang & tidak berisik saat mesin hidup adalah ?
----------Lanjut Soal Level 2 Semester 4------>>>